Follow kami di google berita

ANews, Berau – Sekarang anak-anak yang berusia kurang dari 17 tahun dan belum menikah bisa memiliki Kartu Identitas Anak (KIA) yang diterbitkan Kantor Disdukcapil Berau. Kepala Disdukcapil Kabupaten Berau, David Pamuji, S. STP, M.Si, Kamis, 29/7/2021 mengatakan bahwa ada layanan ...

ANews, Berau – Dalam rangka mendapatkan informasi yang aktual dan terkini dari sumber penting seperti pejabat daerah setingkat kepala daerah dan para pimpinan OPD di Kabupataen Berau, ANews melalui Program Podcast-nya akan coba kembali menayangkan program tersebut dengan mengundang para ...

ANews, Berau – Ditemui di Kantor ANews, Kamis, 29/7/2021 Iswahyudi, Kepala Dinas Kesehatan Berau mempertanyakan perihal gaji tenaga kesehatan covid-19 yang diduga belum dibayar sampai sekarang. Iswahyudi mengatakan sistem keuangan yang dipakai sekarang ini telah berubah dari sistem yang diatur ...

ANEWS, Berau – Meski Berau di PPKM Darurat, namun pelayanan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Berau tetap berjalan untuk melayani keperluan warga masyarakat Kabupaten Berau terkait pengurusan KTP, KIA, Akte Kelahiran, KK maupun urusan lainnya yang berhubungan dengan kependudukan, ...

ANews, Berau – Diantara fakta baru yang ditemukan Pansus DPRD terkait Perumda Air Minum, salah satunya adalah mengenai bunyi pasal dan ayat di Perda No 2 tahun 2020, yang disebut berbeda dengan naskah terakhir yang disetujui dewan. Ketua Pansus Perumda ...

ANews, Berau – Kemungkinan pelaksanaan Test CPNS dan Test PPPK Tahun 2021 di lingkup Pemerintahan Kabupaten Berau mengalamai penundaan, mengingat Kabupaten Berau masih di PPKM Darurat Level 4, yang menyebabkan belum memungkinkan untuk dilaksanakannya test penerimaan Aparatur Sipil Negara tersebut ...

ANews, Berau – Besarnya antusias warga masyarakat Kabupaten Berau yang akan mendapatkan vaksinasi covid, tidak seiring dengan ketersediaan stok vaksin. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Berua, Iswahyudi, Selasa,27/7/2021 menanggapinya dengan mengatakan secara nasional kedatangan vaksin dari produsen memang sedikit. Jadi vaksin ...

ANews, Berau – Dari Rapat Pansus DPRD Berau terkait Perumda Air Minum Batiwakkal Kabupaten Berau, ditengarai berlangsung lancar meskipun sedikit menghangat, yang menghadirkan sejumlah undangan dari pihak terkait, dan memunculkan beberapa fakta dan temuan baru bagi anggota pansus untuk dilakukan ...

ANEWS, Berau – Rencana pembelajaran tatap muka (PTN) tadinya memang sudah dicanangkan pemerintah yang dimulai pada tahun ajaran baru 2021 pada 12 Juli, namun grafik peningkatan penyebaran Covid-19 secara nasional sampai ke daerah-daerah cukup tinggi, bahkan ada yang mencapai level ...

ANEWS, Berau – Dinas Perikanan Kabupaten Berau melalui Bidang Pemberdayaan Masyarakat kembali mengurusi soal pengolahan dan pemasaran hasil perikanan, yang sebelumnya sempat ditarik ke provinsi sebagaimana Permendagri No. 90 Tahun 2019, namun dengan adanya UU Ciptaker, dengan berdasarkan permendagri yang ...