Follow kami di google berita

A-News.id, Gunung Tabur – Seperti tahun sebelumnya, di Hari Jadi ke-71 Kabupaten Berau dan ke-214 Kota tahun 2024 ini, Bupati Berau bersama rombongan Forkopimda melakukan ziarah ke makam Raja Pertama Kabupaten Berau yakni Raja Baddit Dipattung di Kampung Merancang Ulu ...

A-News.id, Tanjung Redeb – Pemadaman listrik yang dilakukan PLN hingga pagi hari, memicu kemarahan masyarakat. Ratusan warga bahkan berbondong-bondong mendatangi kantor PLN di Jalan APT.Pranoto, untuk mengungkapkan kekecewaan mereka. Hal ini pun mendapat perhatian dari Bupati Berau Sri Juniarsih. “Kami ...

A-news.id, Tanjung Redeb – Pengerjaan gapura selamat datang di perempatan kilo 5 hampir rampung. Saat meninjau pada Selasa (17/9/2024) siang, Bupati Berau Sri Juniarsih optimis gapura itu akan tuntas dikerjakan pada Desember 2024 ini. “InsyaAllah itu akan selesai di bulan ...

A-news.id, Tanjung Redeb – Dalam rangka memeriahkan hari jadi Kabupaten Berau ke-71 dan Kota Tanjung Redeb ke-214, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Berau menggelar perlombaan kuliner khas daerah, ancur paddas dan puncak rasul, Selasa (17/9/2024). Kegiatan yang berlangsung di Lapangan ...

A-News.id, Tanjung Redeb – Kabupaten Berau kembali menggelar perayaan tradisional Irau Manutung Jukut, sebuah pesta rakyat bakar ikan, pada Senin, 16 September 2024. Ribuan warga memadati pusat kota Tanjung Redeb, dengan rute yang mencakup Jalan A. Yani, Kapten Tendean, Jenderal ...

A-News.id, Gunung Tabur – Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Berau ke-71 dan Kota Tanjung Redeb ke-214, Pemerintah Kabupaten Berau melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) bersama Kesultanan Gunung Tabur menggelar prosesi adat Baturunan Parau atau penurunan perahu, Senin, 16 ...

A-news.id, Tanjung Redeb – Kabupaten Berau memperingati hari jadinya yang ke-71, bersamaan dengan peringatan ulang tahun ke-214 Kota Tanjung Redeb, pada Minggu, 15 September 2024. Perayaan berlangsung meriah di Lapangan GOR Graha Pemuda, Tanjung Redeb, dan dihadiri oleh berbagai kalangan ...

A-news.id, Tanjung Redeb – Setelah gelaran upacara Hari Jadi ke-71 Kabupaten Berau dan ke-214 Kota Tanjung Redeb di lapangan Pemuda, rangkaian acara berlanjut dengan paripurna istimewa di DPRD Berau. Paripurna ini dilaksanakan berdasarkan surat masuk Bupati Berau tedtanggal 4 September, ...

A-News.id, Sambaliung- Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Berau ke-71 dan Kota Tanjung Redeb yang ke-214, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau menggelar prosesi adat Manguati Banua di Keraton Sambaliung, Kecamatan Sambaliung, Sabtu (14/9/2024). Acara ini dihadiri Bupati Berau Sri Juniarsih Mas, ...

A-news.id, Tanjung Redeb – Badan Permusyarawatan Kampung (BPK) Kabupaten Berau bisa tersenyum lebar. Karena berdasarkan undang-undang nomor 3 tahun 2024 tentang Desa, bahwa BPK juga akan mendapatkan jaminan sosial di bidang kesehatan dan ketenagakerjaan yakni berupa BPJS Kesehatan dan BPJS ...