A-news.id, Tanjung Redeb — Pasca revitalisasi tepian Ahmad Yani beberapa waktu lalu, Pemkab Berau melalui Diskoperindag juga telah memberikan bantuan rombong agar PKL yang berjualan di sepanjang tepian sungai itu, lebih enak dilihat. Kini, pembatasan penggunaan meja dan kursi PKL ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Permasalahan sampah khususnya di objek wisata masih menjadi hal yang belum ada solusinya. Minimnya tenaga kebersihan menjadi faktor utama mengapa pengelolaan sampah di daerah wisata masih stagnan. “Karena itu kami usulkan penambahan tenaga kebersihan lagi. Padahal ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Objek wisata Pulau Kakaban yang sempat ditutup lantaran adanya fenomena hilangnya ubur-ubur dan revitalisasi, bakal segera dibuka kembali. Kali ini, Disbudpar Berau menggandeng pengelola baru yang akan menjalankan objek wisata itu. “Kami sudah melakukan pertemuan dengan ...
A-news.id, Teluk Bayur – Keberagaman budaya etnis di Kabupaten Berau kembali diangkat melalui pagelaran seni di Coconut Garden Mangurai, Kecamatan Teluk Bayur, pada Minggu (26/1/2024). Berlokasi di Jalan Datu Panaik, tempat wisata ini memanjakan para pengunjung dengan tarian tradisional Dayak ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Wacana penerapan asuransi wisatawan di Kabupaten Berau ternyata sudah berjalan. Namun saat ini baru satu objek wisata yang menerapkannya yakni Labuan Cermin. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau yang membidangi hal ini, terus mengimbau agar pengelola ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Pemasukan Asli Daerah (PAD) dari objek wisata di Kabupaten Berau belum sepenuhnya maksimal. Berdasarkan data Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau, baru wisata Air Panas Pemapak Biatan Bapinang yang menyetorkan PAD paling besar. “Ada dua objek ...
A-news.id, Tanjung Redeb – Minggu, 12 Januari 2025, Coconut Garden Mangurai kembali mencatatkan jumlah pengunjung yang membludak. Ribuan warga dari berbagai daerah di Berau memadati destinasi wisata baru yang mengusung konsep green tourism ini. Sejak pagi, area wisata telah dipenuhi ...
A-news.id, Nunukan — Menyambut liburan akhir tahun, ribuan pengunjung memadati Sarana Asimilasi Edukasi (SAE) Lapas Nunukan yang terletak di Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. SAE Lanuka menjadi salah satu daya tarik wisata unggulan bagi masyarakat setempat dan wisatawan lokal hingga mancanegara ...
A-news.id, Tanjung Redeb – Memasuki hari pertama operasional resmi Coconut Garden Mangurai, ratusan warga memadati destinasi wisata baru yang menawarkan konsep green tourism ini. Wisatawan terlihat antusias menghabiskan liburan awal tahun dengan beragam aktivitas menarik bersama keluarga, rekan kerja, hingga ...
A-news.id, Tanjung Redeb – Selasa, (31/12/2024) Coconut Garden Mayang Mangurai resmi menggelar soft opening menjelang Tahun Baru, menandai dimulainya perjalanan destinasi wisata terbaru yang berlokasi di Mayang Mangurai, Kecamatan Teluk Bayur Berau, Kalimantan Timur. Acara soft opening ini dihadiri oleh ...