Follow kami di google berita

A-News.id, Tanjung Redeb – Pengembangan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Abdul Rivai Tanjung Redeb, menunjukan progresnya. Komplek rumah dinas dokter yang berada tepat di sebelah RSUD dr Abdul Rivai, kini telah rata dengan tanah. Sebanyak 12 unit bangunan, terpaksa ...

A-News.id, Tanjung Redeb – Tahun ini, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Berau kembali melakukan peningkatan ruas jalan di sejumlah wilayah. Kabid Preservasi Jalan dan Jembatan DPUPR Berau, Junaidi, mengatakan pihaknya fokus peningkatan jalan dalam kota serta ruas ...

A-News.id, Tanjung Redeb — Dalam membangun sinergitas memajukan Bumi Batiwakkal, Bankaltimtara Cabang Tanjung Redeb gelar Partnership Gathering 2023 bersama Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) se-Kabupaten Berau. Kegiatan ini digelar di Hotel Bumi Segah Tanjung Redeb dan diikuti oleh Bupati Berau, ...

Anews.id, Samarinda – Pemerintah Provinsi Pemprov ) Kalimantan Timur  (Kaltim), melalui Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigras (Disnakretrans) menggelar pameran bursa kerja (Job Market Fair). Jum’at (12/5/2023). Acara yang digelar di atrium Big Mall Kota Samarinda, dihadiri juga oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Pemprov ...

Anews.id, Samarinda – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) terus berupaya meningkatkan infrastruktur jalan penghubung daerah/kota. Bahkan, di tahun ini Pemprov Kaltim mengalokasikan Rp 840 miliar untuk perbaikan jalan provinsi di beberapa daerah. Kepada awak media, Kepala Bidang Bina Marga Dinas ...

Anews.id, Penajam  – Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), Hadi Mulyadi berkomitmen Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim akan melaksanakan seluruh program pembangunan daerah 2018-2023 sesuai RPJMD. “Kami berharap program yang telah disiapkan Pemprov Kaltim di bawah kepemimpinan Gubernur Isran Noor dan Wagub Kaltim ini ...

A-News.id, Tanjung Redeb – Jembatan Sambaliung bakal segera diperbaiki. Otomatis, jembatan akan ditutup dan tidak bisa dilewati. Dinas Perhubungan Berau, buat sketsa rekayasa lalu lintas selama jembatan ditutup. Berdasarkan gambar yang beredar, untuk Penyeberangan 1 berada di Dermaga Sanggam Jalan ...

Anews.id, Samarinda – Gubernur Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Isran Noor menghadiri Pekan Sambung Tani Nelayan Andalan Satyalencana Wira Karya Nasional 2023 (PENAS KTNA) yang dilgelar oleh Kementerian Pertanian, di Hotel Grand Sahid Jaya Jakarta pada Sabtu, (29/4/2023). Pada kesempatan tersebut, Isran Noor menyampaikan ...

Anews.id, Samarinda – Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) terus berkomitmen untuk menuntaskan seluruh program yang telah direncanakan. Pasalnya, Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kaltim 2018 – 2023 segera berakhir. Diketahui, ada 42 paket kegiatan yang telah tercatat ...

Anews.id, Samarinda – Gubernur Kalimantan Timur  (Kaltim), Isran Noor mengapresiasi  PT Kideco Jaya Agung serta perusahaan lainnya yang ada di Kaltim atas partisipasinya dalam berbagai program pembangunan di daerah. Hal ini diungkapkannya usai menghadiri undangan silaturahmi dan buka puasa bersama dengan Presiden Direktur ...