A-News.id, Gunung Tabur – Kondisi Jalan H.A.R.M Ayoeb di Kelurahan Gunung Tabur, Kabupaten Berau, kembali dikeluhkan warga. Pasalnya, jalan tersebut kerap tergenang air usai hujan, diperparah dengan sedimentasi yang menumpuk di tengah jalan. Akibatnya, pengendara, terutama pengguna roda dua, kesulitan ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Salah satu imbas dari efisiensi anggaran yang dilakukan tahun ini adalah terancam hilangnya gaji ke-13 dan ke-14 para Pegawai Negeri Sipil (PNS). Bahkan, rumor ini telah beredar di platform media sosial dan menjadi perbincangan. “Saat ini ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Pasca adanya kebijakan efisiensi anggaran, penggunaan fasilitas kantor pun banyak yang dipangkas. Hal ini pun mendapatkan komentar dari para ASN, yang setiap harinya bekerja dengan fasilitas yang ada. “Iya penggunaan alat listrik dibatasi. Bahkan ada yang ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Dalam peraturan Menpan RB Nomor 6 tahun 2024, ditegaskan bahwa ASN yang sudah diangkat, harus mengabdi di instansi yang ditempati selama 10 tahun. Jika memaksa untuk pindah, maka ASN itu dianggap mengundurkan diri. Hal ini pun ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Aturan pemangkasan anggaran perjalanan dinas (Perjadin) sebagai efisiensi anggaran non prioritas di tahun 2025 ini, juga akan diberlakukan di Kabupaten Berau. Hal ini merupakan aturan langsung yang diberikan oleh Presiden RI Prabowo Subianto. “Kami siap melakukan ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Hingga awal tahun 2025, realisasi capaian penggunaan Identitas Kependudukan Digital (IKD) di Kabupaten Berau masih jauh dari target nasional. Untuk mempercepat capaian itu, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) akan memasang target pengaktifan IKD di setiap ...
A-News.id, Tanjung Redeb — Bupati Berau mengeluarkan surat edaran penutupan tempat usaha hiburan, dalam rangka peringatan Isra Miraj dan Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili. Pemilik usaha hiburan pun diminta menutup tempat usaha selama 3 hari sejak 27-29 Januari 2025. Dalam ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Pemerintah pusat kembali mengeluarkan kebijakan terbaru terkait penataan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Namun, kebijakan ini hanya berlaku bagi mereka yang tidak lulus tes namun datanya sudah masuk dalam database Badan Kepegawaian Nasional (BKN). Di ...
A-news.id, Tanjung Redeb — Salah satu poin penting dalam Undang-Undang No 3 Tahun 2024 tentang Desa (UU Desa) yang adalah soal pemberian perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan (Jamsostek) bagi kepala desa, perangkat desa, dan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD). Di Kabupaten ...
A-News.id, Tanjung Redeb – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melalui Dinas Pertanahan menggelar sosialisasi penyelenggaraan administrasi penguasaan tanah. Kegiatan yang berlangsung di Ballroom Hotel Bumi Segah, Senin (9/12/2024), dihadiri camat, kepala kampung, jajaran organisasi perangkat daerah (OPD), serta perwakilan kelurahan dan ...