ANEWS, Samarinda – Dua pemuda berinisial FA dan R, ditangkap jajaran Polsek Sungai Pinang lantaran kedapatan menjual obat-obatan tanpa izin edar. Kepada pembeli, kedua pelaku mengaku jika obat ini merupakan narkotika jenis ekstasi. Keduanya di amankan jajaran kepolisian, lantaran gerak-gerik ...
ANEWS, Berau – Kapolsek Teluk Bayur, Kasiyono mengaku maraknya pelaporan warga di medsos membuat pihaknya berinisiatif mekanisme pelaporan bisa lewat via telpon call Center Polsek Teluk Bayur kamis, 28/1/2021. Saat ini dengan banyaknya keluhan warga Teluk Bayur terhadap kasus tindak kriminal ...
ANews, Samarinda – Enam warga Samarinda mendatangi Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) pada hari Rabu 27 Januari 2021, untuk mengajukan gugatan kepada Presiden Republik Indonesia yang lalai dengan prilaku institusi Polri yang ikut campur tangan dengan urusan peradilan pada perkara ...
ANews, Tanjung Redeb – Menyambut pelaksanaan program vaksinasi Covid-19, Dinas Kesehatan Berau melaksanakan berbagai persiapan baik dari ruangan maupun penyaluran ke berbagai puskesmas se-Kabupaten Berau. “Yang jelas yang pertama kami sudah lagi mempersiapkan rencana distribusi untuk semua puskesmas juga berkoordinasi ...
ANEWS, Berau – Pedagang telur di pasar Sanggam Aji Dilayas keluhkan penurunan omzet. Penurunan omzet tersebut diakibatkan oleh anjloknya harga jual telur, Rabu (27/01/2021). Hal tersebut dibenarkan oleh Manse, salah satu pedagang telur, dirinya mengutarakan penurunan omzet setengah dari hari biasa ...
ANEWS, Berau – Ada 20 cabang olahraga yang akan dipertandingkan di event Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XVI Kaltim yang akan dilaksanakan di Kabupaten Berau pada 28 Juli sampai dengan 4 Agustus 2021 yang akan datang, yang tersebar di beberapa venues. ...
ANews, Tanjung Redeb – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Berau, menggelar rapat paripurna, dalam rangka pengumuman hasil penetapan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Berau terpilih oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) periode 2021-2024. Tak hanya itu, rapat paripurna yang dihadiri ...
ANews, Tabalar – Sejumlah perahu motor atau biasa disebut ketinting oleh masyarakat Berau, khususnya milik Nelayan yang ada di kampung Buyung-Buyung, Kecamatan Tabalar sudah beberapa hari bersandar di dermaga, lantaran Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar yang mengalami kelangkaan, Senin ...
ANews, Berau – Dalam kurun waktu beberapa hari digelarnya operasi yustisi lebih dari 600 pelanggar terjaring dalam operasi ini. Ternyata dengan pemberian sanksi berupa denda sebesar Rp 150 ribu, masih banyak sekali masyarakat Kabupaten Berau yang lalai terutama dalam hal ...
ANews, Berau – Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) cabang Berau pusat Madiun menggelar bakti sosial penggalangan dana untuk korban bencana banjir Kalimantan Selatan dan Gempa Sulawesi Barat serta pembagian masker kepada pengendara. Kegiatan yang dilaksanakan pada minggu pagi (24/01/2021) tersebut dilakukan di ...