Follow kami di google berita

A-News.id, Tanjung Redeb – Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBP3A) memastikan akan menindaklanjuti temuan dari pihak kecamatan Teluk Bayur yang melaporkan adanya pekerja wanita di bawah umur di wilayah Kampung Labanan Makmur, Senin (25/7/2022). Sebagaimana ...

Anews.id, Samarinda – Komisi 1 DPRD kota Samarinda melakukan inspeksi mendadak (Sidak) terkait laporan warga RT 30 dan RT 05 Kelurahan Handil Bakti, kecamatan Palaran, Samarinda. Adanya tumpang tindih kepemilikan lahan. Kamis (21/7/2022). Saat dihubungi melalui sambungan seluler, Ketua komisi ...

Anews.id, Samarinda – DPRD Kota Samarinda menggelar rapat paripurna terkait Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2021. Rabu (20/7/2022). Dalam acara rapat paripurna tersebut, tujuh fraksi di DPRD kota Samarinda menyetujui Raperda pertanggungjawaban APBD tahun 2021. Tujuh fraksi itu yakni, Golkar, PKS, ...

Anews.id, Samarinda – Walikota Samarinda, Andi Harun melantik Ali Fitri sebagai Pejabat (Pj) Sekretaris daerah (Sekda) kota Samarinda. Rabu (20/7/2022). Pelantikan tersebut, dihadiri langsung oleh seluruh pejabat lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda. Ali Fitri yang juga adalah Asisten III Sekretariat ...

Anews.id, Samarinda – Forum Pemberdayaan Masyarakat Indonesia (FORDAMAI) Ibukota Negara Wilayah Samarinda akhirnya telah dideklarasi pada hari Sabtu (16/7/2022). Deklarasi tersebut digelar lantaran antusias masyarakat Kalimantan Timur (Kaltim) khusus kota Samarinda sangat bahagia dengan perpindahan IKN ke Kaltim. salah satunya ...

Anews.id, Samarinda – Guna melaksanakan program Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda tentang pengendalian banjir, jajaran Sekretariat DPRD Kota Samarinda menggelar kerja bakti massal. Sabtu (16/7/2022). Kerja bakti massal tersebut dilakukan di titik jalan daerah jembatan kehewanan hingga depan Masjid Al-Misbah yang ...

Anews.id, Samarinda -  Borneo FC Samarinda kalah dari Arema Malang dalam final Piala Presiden 2022 leg pertama. Kamis (14/7/2022). Pertandingan yang dilaksanakan di stadion Kanjuruhan, Malang membuat Borneo FC harus kalah dengan skor tipis 1-0 dari Arema Malang gol semata ...

Anews.id, Samarinda – Pupus sudah harapan pria berinisial ASW aliar Rendi (37) untuk melanjutkan pekerjaannya sebgai aparatur sipil negara (ASN) yang berdinas di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar). Pasalnya, Rendi diringkus tim Opsnal Satreskoba Polre Kukar setelah terbukti membawa ...

Anews.id, Samarinda – Walikota Samarinda, Andi Harun menjadi khotib dalam pelaksanaan sholat Ied Idul Adha 1443 Hijriah yang dilaksanakan di Masjid Raya Darussalam, jalan KH Abdul Marisie, Samarinda. Minggu (10/7/2022). Dalam khotbahnya, Andi Harun menyampaikan bahwa hari ini semua umat ...

Anews.id, Samarinda – Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda menolak usulan kenaikan Harga Eceran Tertinggi (HET) Gas Elpiji 3 kg dari Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas (Hiswana Migas). Hal ini diungkapkan langsung oleh Walikota Samarinda, Andi Harun saat menerima kunjungan audiensi ...